Orang akan menyukai mu, saat kamu melakukan apa yang mereka sukai,
Orang juga akan dengan mudah membencimu, saat kamu sudah tidak lagi melakukan apa yang mereka sukai.
Tapi tidak masalah, memang murah, harga suka dan benci, bagi orang yang selalu mementingkan egonya sendiri.
Darimu aku belajar, bahawa setulus apapun diriku, tidak menjamin kamu akan menghargai ku.
Biarlah aku Ikhlas kok.
Tapi,
Percayalah, kecewa tapi tidak marah itu adalah sabar yang luar biasa.
Nanti kau akan faham, diam adalah bentuk kecewa yang paling dalam.
24 Oktober 2023
No comments:
Post a Comment
Sesuatu Yang Paling Jauh Dari Kita adalah Masa Lalu, Bagaimanapun Kita, Apapun Kendaraan Kita, Kita tetap tidak akan bisa kembali ke masa lalu, Maka jagalah hari ini dan hari - harimu yang akan datang.